Rumusan Dasa Firman atau Sepuluh Perintah Allah yang biasa kita kenal dapat kita ketemukan di Kitab Keluaran 20, 1-17 dan Kitab Ulangan 5, 6-21. Apakah anda berminat memeriksanya ?
2 komentar:
Anonim
mengatakan...
Walaupun ada perbedaan antara 10 perintah Allah versi Perjanjian Lama dan vatikan, tidak ada salahnya jika kita memahami keduanya untuk mencari benang merahnya.
menurut saya, 10 perintah Allah dari versi Perjanjian Lama dan Vatikan intinya adalah sama. Hanya dari versi Vatikan disampaikan yang lebih jelas dan lebih mudah dimengerti umat Kristiani.
Akulah Allah, Tuhanmu 1. Jangan memuja berhala, berbaktilah kepada-Ku saja dan cintailah Aku lebih dari segala sesuatu. 2. Jangan menyebut nama Allah, Tuhanmu, tidak dengan hormat. 3. Kuduskanlah hari Tuhan. 4. Hormatilah ibu bapamu. 5. Jangan membunuh. 6. Jangan berbuat cabul. 7. Jangan mencuri. 8. Jangan bersaksi dusta. 9. jangan ingin berbuat cabul. 10. Jangan ingin akan milik sesamamu manusia secara tidak adil.
2 komentar:
Walaupun ada perbedaan antara 10 perintah Allah versi Perjanjian Lama dan vatikan, tidak ada salahnya jika kita memahami keduanya untuk mencari benang merahnya.
menurut saya, 10 perintah Allah dari versi Perjanjian Lama dan Vatikan intinya adalah sama. Hanya dari versi Vatikan disampaikan yang lebih jelas dan lebih mudah dimengerti umat Kristiani.
Marvin
XIC/26
Posting Komentar